Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Berikut hal yang perlu dilakukan untuk membantu perkembangan otak bayi


Anda dapat memastikan bahwa diet Anda mencakup sumber-sumber terbaik asam lemak omega-3, yang dianggap memiliki peranan penting dalam perkembangan otak. Zat gizi ini dapat ditemukan pada minyak ikan seperti makarel dan salem (batasi konsumsi sampai satu atau dua porsi per minggu); kini telah tersedia suplemen omega-3 yang dibuat untuk dikonsumsi selama kehamilan.

Kapan wajah bayi saya terbentuk ? Perkembangan wajah dimulai saat usia kehamilan 6 minggu, ketika lekukan-lekukan yang akan membentuk struktur wajah dan leher mulai berkembang. Satu minggu kemudian, mata mulai terbentuk dan mulut serta hidung primitif mulai tampak. Pada akhir trimester ketiga wajah telah terbentuk dan tampak amat manusiawi, walaupun kulit masih transparan. Pada usia kehamilan 24 minggu, mata telah berkembang sempurna, alis mata dan kelopak mata telah terbentuk, sementara kulit menjadi kurang transparan, namun mata tetap tertutup dan tidak terbuka sampai sekitar usia kehamilan 28 minggu.

Selama trimester terakhir, rambut bayi mulai tumbuh di bagian kepala dan Simpanan lemak membentuk bagian pipinya.

Posting Komentar untuk "Berikut hal yang perlu dilakukan untuk membantu perkembangan otak bayi"